Biodata Dinda Kirana: Agama, Keluarga, Pacar, dan Perjalanan Karir

 Akhir-akhir ini biodata Dinda Kirana sedang menjadi banyak diperbincangkan banyak orang. Hal itu karena ia resmi diberitakan menjalin hubungan dengan seseorang yang juga mempunyai profesi yang sama. Dinda Kirana merupakan salah satu artis Indonesia yang mempunyai paras cantik dan menarik.

Masyarakat Indonesia sendiri kebanyakan mengenal Dinda sebagai artis yang aktis berlalu lalang di TV saat membintangi FTV dan sinetron. Dirinya juga disebut sebagai artis yang sangat jarang menerima berita miring. Sebaliknya, dia dikenal sebagai salah satu artis yang baik, sederhana, dan rendah hati.

Dinda mulai aktif di dunia hiburan tanah air dimulai sejak usianya masih muda, yaitu tahun 2001 silam. Walaupun begitu, ternyata masih ada saja orang yang belum mengetahui sosok cantik yang satu ini. Oleh karena itu, berikut ini disajikan berbagai macam informasi mengenai biodata Dinda Kirana.

Biodata dan Profil Lengkap Dinda Kirana

Biodata Dinda Kirana

  • Nama Asli : Dinda Kirana Sukmawati
  • Nama Panggilan : Dinda Kirana
  • Tempat Lahir : Tasikmalaya, Jabar
  • Tanggal Lahir : 30 April 1995
  • Usia : 25 Tahun
  • Agama : Islam
  • Pekerjaan : Aktris dan Penyanyi
  • Tahun Aktif : 2001 hingga sekarang
  • Kewarganegaraan : Indonesia
  • Hobi : Menyanyi dan Shopping
  • Tinggi Badan : 160 cm
  • Berat Badan : –
  • Zodiak : Taurus
  • Warna Favorit : Biru
  • Makanan Favorit : Sushi
  • Nama Ayah : S. U Mardi
  • Nama Ibu : Lia Priatiningsih
  • Nama Pasangan : Naufal Samudra
  • Nama Kakak : Dara Umi Sukmawati
  • Nama Adik : Lia Pratiningsih
  • Akun Instagram : @dindakirana.s
  • Akun Twitter : @dindakirana304

Editor terkait:

Biografi Dinda Kirana

Menurut Dinda, di dunia hiburan inilah yang dapat memberikan suatu peluang untuk dirinya dalam menggapai kesuksesan. Dalam biodata Dinda Kirana yang banyak beredar, dituliskan bahwa ia mulai ke dunia hiburan ini karena mengikuti ajang pencarian bakat di Cipta Bintang Televisi tahun 2004.

Setelah itu, lama-kelamaan dia mulai dikenal oleh banyak orang di Indonesia. Ketenarannya sebagai artis semakin bersinar ketika menang dan terpilih dalam ajang tersebut pada saat usianya masih 8 tahun.

Dengan kata lain, ajang tersebut mampu menjadi suatu batu lompatan untuk dirinya dapat menjelajahi dunia hiburan ini. Kemudian, Dinda mulai membintangi sinetron berjudul Hidayah pada tahun 2007.

Sedangkan, sinetron lain yang diperankan dan tertulis dalam biodata Dinda Kirana yaitu berjudul Inikah Rasanya Punya Mama Tiri, Kepompong, Cinta Sejuta Usaha, Tiba-tiba Cinta, Putri Pete, Detak Cinta, Pesantren & Rock’n Roll, Hidayah, 1 Paman 3 Keponakan, dan masih banyak lagi lainnya. Berbagai sinetron tersebut pernah eksis pada masa itu dan melambungkan namanya.

Dinda juga sangat sering membintangi berbagai macam judul FTV. Misalnya saja seperti Pacar Yang Lupa Punya Pacar, Gadis Chatting, Satria, Miss Klik, Antara Cinta dan Sahabat, Cinta Sejuta Usaha, dan masih banyak lagi. Kemudian, film yang pernah dijejal olehnya yaitu Love In Dangdut dan Sahabat Langit.

Dunia tarik suara pun sempat dirinya selami. Buktinya, dia sudah berhasil merilis beberapa single yang berjudul Saranghae, Hari yang Cerah, dan Malu Mengaku Cinta. Beberapa single tersebut juga banyak didengar oleh para penggemarnya.

Foto Dinda Kirana

           biodata artis dinda kirana, biodata dinda kirana dan agamanya, biodata dinda kirana dan keluarga, biodata dinda kirana dan naufal samudra, biodata dinda kirana dan pacarnya, biodata dinda kirana dan tinggi badan, biodata dinda kirana lengkap dengan agama, biodata dinda kirana sukmawati, biodata dinda kirana terbaru, biodata keluarga dinda kirana, biografi dinda kirana kepompong, foto dan biodata dinda kirana, profil artis dinda kirana


Temukan lebih banyak konten terkait dengan Biodata atau konten menarik lain di Cosmo Girl

biodata artis dinda kirana, biodata dinda kirana dan agamanya, biodata dinda kirana dan keluarga, biodata dinda kirana dan naufal samudra, biodata dinda kirana dan pacarnya, biodata dinda kirana dan tinggi badan, biodata dinda kirana lengkap dengan agama, biodata dinda kirana sukmawati, biodata dinda kirana terbaru, biodata keluarga dinda kirana, biografi dinda kirana kepompong, foto dan biodata dinda kirana, profil artis dinda kirana

Tinggalkan komentar